Kementerian PUPR Klaim Program Sejuta Rumah Capai 278.725 Unit di Kuartal II 2022
Redaksi
Senin, 20 Juni 2022
Berdasarkan data Direktorat Jenderal Perumahan, capaian Program Sejuta Rumah untuk rumah MBR mencapai 79% dan non MBR sebesar 21% di Kuartal II 2022.