Kementerian PUPR Evaluasi Program Perumahan Rakyat
Anto Erawan
Rabu, 14 Oktober 2020
Pemda dan masyarakat bisa memberikan masukan dan saran terhadap program perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.