Tingkatkan Pemasaran AC Premium, DAIKIN Proshop Tambah Showroom di Jakarta
Redaksi
Minggu, 23 Februari 2025
Bermitra dengan PT Sentra Aircon Pratama, PT Daikin Airconditioning Indonesia meresmikan showroom DAIKIN Proshop ke-15 di Jakarta dan sekaligus ke-39 di seluruh Indonesia.