Aturan Bank Tanah untuk Perumahan Dalam Omnibus Law Belum Spesifik
Redaksi
Rabu, 14 Oktober 2020
Konsep bank tanah, kepemilikan asing, dan tabungan perumahan masih menjadi kepingan puzzle yang belum terangkai dalam sebuah perencanaan strategis hunian secara nasional.