GROHE 'Unjuk Gigi' di Milan Design Week 2025 Melalui Instalasi Aqua Gallery
Adhitya Putra
Selasa, 15 April 2025
GROHE Aqua Gallery Milan Design Week 2025 menampilkan produk sanitary ware yang tak hanya fungsional, tetapi juga mampu menjadi karya seni tinggi.